Tips Cara Mengganti Kursor Pada Blog

Rifqi's Blog - Walaupun artikel ini telah banyak, tidak ada salahnya saya share kembali ..


Gara-gara kepingin sekali mengganti gambar kursor di blog ini, akhirnya setelah googling kesana kemari nemu juga sebuah situs yang menyediakan banyak gambar-gambar kursor pilihan


Gambar kursor yang disediakan situs penyedia gambar ini http://www.totallyfreecursors.com/ banyak sekali, jadi kita tinggal memilih sesuai selera aja. Untuk cara memasang gambar kursor ini di blog, kita harus menambahkan sedikit saja kode CSS supaya bisa dipasang pada template. Dibawah ini ada beberapa sample gambar untuk kursor yang saya ambil berikut URL alamat kursor tersebut.

              URL :http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/monkey-ani.gif


                URL :http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/aliendance.gif


                URL :http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/tail2.gif


                URL :http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/banana1.gif


                URL :http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/bullseye-ani.gif
               


1.    Login ke dashboard blogger anda.
2.    Pilih Rancangan > Edit HTML, centang Expand widget template.
3.    Carilah kode </head> pada template anda dengan menggunakan Ctrl F.
4.    Copy kode CSS dibawah ini dan letakkan tepat diatas kode </head> .

<style type='text/css'> HTML,BODY{cursor: url(&quot;http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/sweden.gif&quot;), auto;} </style>


5.    Simpan template anda dan lihat perubahan pada gambar kursor
6.  Jika sobat ingin mengganti gambar kursor dengan gambar yang lain, sobat tinggal ganti URL gambar yang berwarna merah dengan URL gambar pada sample diatas atau sobat bisa langsung browsing sendiri ke TKP di http://www.totallyfreecursors.com/.

jika sobat tidak suka pada gambar di atas, kunjungi http://www.totallyfreecursors.com
dan berikut adalah tutorial bagaimana cara mengambil gambar yang sobat sukai :
1. pilih gambar yang sobat sukai
      example:

2. lalu klik kanan pada gambar tersebut, lalu klik tulisan buka gambar di tab baru
example :

3. kalau sudah copy alamat gambar tersebut
example :

4.   Login ke dashboard blogger anda.
5.    Pilih Rancangan > Edit HTML, centang Expand widget template.
6.    Carilah kode </head> pada template anda dengan menggunakan Ctrl F atau tekan F3.
7.    Copy kode CSS dibawah ini dan letakkan tepat diatas kode </head> .

<style type='text/css'> HTML,BODY{cursor: url(&quot;http://downloads.totallyfreecursors.com/thumbnails/sweden.gif&quot;), auto;} </style>

8. ganti tulisan yang bewarna merah tersebut dengan alamat yang sudah sobat copy.
9.    Simpan template anda dan lihat perubahan pada gambar kursor

Sangat mudah bukan ? hehehe ...

2 comments

untuk tutorial ini saya udah pernah sob makasih ya infonya

Reply

Posting Komentar

Para pengurus Rifqi's Blog tidak selalu online untuk memantau komentar yang masuk, Jadi diharapkan berikan komentar Anda dengan pantas dan layak untuk dikonsumsi oleh publik. No SARA, SPAM dan Sejenisnya

Iklan Banner